JAWABAN Apa yang Ingin Diketahui Lebih Lanjut Tentang Peninggalan Raja-raja pada Masa Islam
TRIBUNPADANG.COM - Yang ingin aku ketahui lebih lanjut tentang peninggalan raja-raja pada masa Islam
Pernyataan di atas merupakan soal Buku Tematik Tema 5 Kelas 4 Subtema 2 Pembelajaran 1 Halaman 54, 55, 58 dan 59.
Buku Tematik Kelas 4 SD/MI Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 berjudul Pahlawanku.
Kemudian, Subtema 2 Buku Tematik berjudul Pahlawanku Kebanggaanku.
Sebelum melihat kunci jawaban, siswa dapat terlebih dahulu memahami soal kemudian menjawabnya sendiri.Kunci jawaban pada artikel ini digunakan sebagai panduan oleh orang tua untuk mengoreksi pekerjaan anak.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 21 22 26, Nama Perairan yang Mengelilingi Wilayah Indonesia
Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 3 Tema 5 Halaman 151 152 153 Subtema 3 Pembelajaran 4
Berikut ini kunci jawaban Tema 5 kelas 4 SD Subtema 2 Pembelajaran 1:
Sultan Hasanuddin
Sultan Hasanuddin ialah raja dari Kerajaan Islam Gowa - Tallo di Makassar, Sulawesi Selatan. Oleh Belanda, ia dijuluki Ă¢Ayam Jantan dari TimurĂ¢ karena kegigihan dan keberaniannya melawan Belanda.
Ia membela kepentingan kerajaannya dan kepentingan rakyatnya dengan gigih. Ia berusaha menegakkan kedaulatan dan memperluas wilayah kerajaan.
Ia berhadapan dengan Aru Palaka, Raja Bone yang dibantu oleh Belanda. Sultan Hasanuddin dikenal arif dan bijaksana. Beliau merasa sedih karena harus bertempur melawan keluarga sendiri.
0 Response to "JAWABAN Apa yang Ingin Diketahui Lebih Lanjut Tentang Peninggalan Raja-raja pada Masa Islam"
Post a Comment