VIDEO Sembilan Orang Tewas Tertimpa Longsor Batu di India

AFPTV, CNN Indonesia | Senin, 26/07/2021 21:03 WIB

Bagikan :   Jakarta, CNN Indonesia --

Gunung di wilayah Himachal Pradesh, utara India, longsor pada Minggu (25/7). Batu-batu longsor dan menimpa jembatan. Sembilan orang tewas dan tiga orang mengalami luka berat setelah kendaraan mereka dihantam batu yang berjatuhan.

Pihak berwenang mengatakan longsor itu bukan disebabkan oleh tanah yang gembur karena kurangnya vegetasi.

Related Posts

0 Response to "VIDEO Sembilan Orang Tewas Tertimpa Longsor Batu di India"

Post a Comment